Pengaruh Profitability, Debt Policy, dan Earning Power Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan BUMN Terdaftar di BEI

Saragih, Rio Lambardo (2024) Pengaruh Profitability, Debt Policy, dan Earning Power Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan BUMN Terdaftar di BEI. Skripsi thesis, PPM Manajemen.

[img] Text
Cover Skripsi.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
Abstrak Skripsi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
Daftar Isi Skripsi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
Bab 1-3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (778kB)
[img] Text
Bab 4-5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (672kB)
[img] Text
Daftar Pustaka Skripsi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
Skripsi Lengkap.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis pengaruh profitability, debt policy, dan earning power terhadap manajemen laba. Dengan menggunakan metode purposive sampling, diperoleh 19 sampel perusahaan yang terdaftar di BEI selama tahun 2020-2023 yang selanjutnya akan diolah menggunakan analisis multiple regression. Hasil olah data menunjukkan bahwa profitability, debt policy berpengaruh signifikan negatif terhadap manajemen laba, sedangkan earning power berpengaruh signifikan positif terhadap manajemen laba. Kepada perusahaan BUMN yang terdaftar pada BEI dengan profitability suatu perusahaan tinggi dan debt policy yang tinggi bisa membuat turunnya manajemen laba dan earning power yang tinggi akan membuat terjadinya manajemen laba. Perusahaan juga bisa melakukan sistem monitoring internal untuk mendeteksi adanya manajemen laba serta memberikan pelatihan dan wawasan kepada para manajemen faktor yang mempengaruhi manajemen laba.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: D Finance > DA Financial management
D Finance > DB Financial report
D Finance > DE Accounting
D Finance > DG Feasibility
Divisions: Program Studi Sarjana > Akuntansi Bisnis
Depositing User: Agus LIM Salim
Date Deposited: 19 Dec 2024 04:53
Last Modified: 19 Dec 2024 04:53
URI: http://repo.ppm-manajemen.ac.id/id/eprint/3165

Actions (login required)

View Item View Item