STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN PADA PRODUK PAYPRO (DOMPETKU) PT INDOSAT OOREDOO DALAM MENINGKATKAN VOLUME PENGGUNA TAHUN 2018 – 2020

Busyro, Kevin Alwino Tunasrluzon (2017) STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN PADA PRODUK PAYPRO (DOMPETKU) PT INDOSAT OOREDOO DALAM MENINGKATKAN VOLUME PENGGUNA TAHUN 2018 – 2020. Skripsi thesis, PPM Manajemen.

[img] Text
Cover.pdf

Download (577kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (0B)
[img] Text
Daftar isi.pdf

Download (152kB)
[img] Text
BAB 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (159kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (362kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (352kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (145kB)
[img] Text
Skripsi Lengkap.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (14MB)

Abstract

Dengan cepatnya perkembangan jumlah pengguna Internet dan smartphone di Indonesia, menjadikan negara ini sebagai target emas dari para perusahaan yang bergerak di kategori digital money / e-wallet. Dengan banyaknya jumlah pemain di dalam kategori tersebut baik yang dikeluarkan oleh pihak bank maupun pihak swasta, menjadikan medan persaingan yang ketat dan sulit untuk differentiation. Hal tersebut sedang dialami oleh Dompetku yang sekarang dikenal sebagai PayPro. Semenjak bergantinya nama produk tersebut, terdapat beberapa fitur serta metode yang tidak dilanjutkan oleh PayPro dimana hal ini mengakibatkan susahnya dalam berkompetisi dengan kompetitor lain. Oleh karena itu, penelitian ini dilakukan untuk menyusung strategi komunikasi pemasaran yang akan di implementasikan guna memenangkan persaingan. Formulasi strategi yang digunakan adalah TOWS Matrix yang didapatkan melalui analisis faktor eksternal dan internal. Komponen dari faktor eksternal adalah context; situasi eksternal pada saat ini, customer; data yang didapatkan melalui survey kuesioner, competitor; menggunakan tabel perbandingan kompetitor. Sementara faktor internal adalah company. Strategi-strategi komunikasi pemasaran yang terpilih adalah Advertising (Iklan), dan Sales Promotion (Promosi).

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Marketing strategy, Marketing communication
Subjects: B Marketing > BD Marketing strategy
Divisions: Program Studi Sarjana > Manajemen Bisnis
Depositing User: Slamet SPJ Pujiana
Date Deposited: 01 Apr 2020 06:41
Last Modified: 28 Sep 2020 07:53
URI: http://repo.ppm-manajemen.ac.id/id/eprint/140

Actions (login required)

View Item View Item