Pengaruh Workplace Flexibility dan Non-financial Compensation Terhadap Retensi Karyawan Generasi Milenial di DKI Jakarta

Rahmawati, Anggun (2024) Pengaruh Workplace Flexibility dan Non-financial Compensation Terhadap Retensi Karyawan Generasi Milenial di DKI Jakarta. Masters thesis, PPM Manajemen.

[img] Text
COVER TESIS.pdf

Download (177kB)
[img] Text
Lembar Pengesahan.pdf

Download (2MB)
[img] Text
Bebas Royalti.pdf

Download (2MB)
[img] Text
ABSTRAK TESIS.pdf

Download (149kB)
[img] Text
DAFTAR ISI TESIS.pdf

Download (172kB)
[img] Text
BAB 1-3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 4-5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (747kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA TESIS.pdf

Download (289kB)
[img] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
Tesis Lengkap.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Salah satu tantangan bagi perusahaan adalah retensi karyawan. Karyawan adalah aset terpenting bagi sebuah organisasi yang dapat mengarah pada keberhasilan sumber daya manusia sebagai penggerak utama semua kegiatan di dalam organisasi. Cara mempertahankan karyawan sangat penting untuk diketahui melalui beberapa faktor. Diantaranya adalah non financial compensation dan workplace flexibility. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengidentifikasi dampak non financial compensation dan workplace flexibility terhadap retensi karyawan generasi milenial di DKI Jakarta. Sampel penelitian ini adalah karyawan yang berasal dari generasi milenial dan bekerja di wilayah sekitar DKI Jakarta. Kuesioner didistribusikan secara bebas dan diisi oleh 145 responden. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linier sederhana menggunakan JASP. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada pengaruh positif dan signifikan antara non financial compensation dan workplace flexibility terhadap retensi karyawan generasi milenial. Sehingga para manajer sebaiknya menerapkan strategi pada aspek workplace flexibility dan pemberian non financial compensation secara menyeluruh di perusahaannya sebagai bentuk dari proses retensi.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: H Human resource management > H Human resource management
H Human resource management > HE Employee relations
H Human resource management > HF Employee development
Divisions: Program Studi Magister > Manajemen Wijawiyata Manajemen
Depositing User: Agus LIM Salim
Date Deposited: 07 May 2024 06:14
Last Modified: 07 May 2024 06:14
URI: http://repo.ppm-manajemen.ac.id/id/eprint/3074

Actions (login required)

View Item View Item