STRATEGI MANAJEMEN KARIR DALAM MENGELOLA MUTASI KARYAWAN MENGGUNAKAN IMPORTANCE PERFORMANCE ANALYSIS

Wirama, Gede Arya (2019) STRATEGI MANAJEMEN KARIR DALAM MENGELOLA MUTASI KARYAWAN MENGGUNAKAN IMPORTANCE PERFORMANCE ANALYSIS. Masters thesis, PPM Manajemen.

[img] Text
Cover.pdf

Download (119kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (95kB)
[img] Text
Daftar isi.pdf

Download (152kB)
[img] Text
BAB 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (266kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (157kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (136kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (96kB)
[img] Text
Tesis Lengkap.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

PJB sebagai anak perusahaan PLN di bidang pengoperasian dan pemeliharaan pembangkit, ikut berkewajiban untuk mewujudkan keadilan sosial bidang energi, melalui penyediaan energi listrik bagi seluruh rakyat Indonesia. PJB ikut berperan dalam mengoperasikan dan memelihara pembangkit di seluruh Indonesia yang sudah dibangun oleh PLN. Untuk itu memenuhi kebutuhan tersebut PJB harus melakukan mutasi terhadap karyawan yang berlokasi di Jawa, yang memiliki kompetensi untuk mengoperasikan dan memelihara pembangkit-pembangkit yang tereletak di seluruh Indonesia, demi memastikan kelangsungan bisnis dari PJB. Proses mutasi karyawan tidak selalu berjalan dengan mulus karena terdapat kasus penolakan mutasi. Penolakan tersebut jika dibiarkan bisa mengancam kelangsungan bisnis PJB karena tidak bisa memenuhi kebutuhan karyawan untuk mengoperasikan dan memelihara pembangkit maka PJB akan kehilangan kepercayaan dari PLN. Untuk itu maka perlu diatasi melalui manajemen karir agar menghasilkan strategi untuk mengelola mutasi karyawan. Dalam penyusunan strategi manajemen karir ini menggunakan metode analisis Importance Performance Analysis sehingga bisa mendapatkan strategi yang tepat, sesuai aturan-aturan PJB yang sudah ada.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Human resource management, Carreer
Subjects: H Human resource management > H Human resource management
Divisions: Program Studi Megister > Manajemen Eksekutif
Depositing User: Slamet SPJ Pujiana
Date Deposited: 08 May 2020 09:43
Last Modified: 06 Nov 2020 07:52
URI: http://repo.ppm-manajemen.ac.id/id/eprint/519

Actions (login required)

View Item View Item